Setelah 3 Hari, Tirta dan Risa Pulang dengan Selamat
Dua bocah korban penculikan, Tirta Insan Pratama (9) dan Risa Ananda Safitri (8) kembali ke rumahnya. Mereka diantar taksi tanpa pembantunya, Sukmawati.
Selasa, 04 Sep 2007 13:56 WIB







































