detikFinance
Perusahaan RI Tak Lagi Bergantung pada Bank Berkat Investment Grade
Kenaikan peringkat Indonesia hingga ke 'Investment Grade' banyak membawa dampak positif, salah satunya mengurangi ketergantungan perusahaan pada perbankan untuk pembiayaannya.
Selasa, 24 Jan 2012 14:38 WIB







































