detikNews
Pimpinan Ombudsman akan Klarifikasi Kasus Penamparan Staf Garuda
Pimpinan Ombudsman akan mengklarifikasi insiden di Bandara SSK II Pekanbaru kepada komisionernya Azlaini Agus. Staf maskapai Garuda Indonesia melaporkan Azlaini karena melakukan penamparan.
Selasa, 29 Okt 2013 06:06 WIB







































