Sungai Cibanten yang membelah Serang bakal dinormalisasi usai banjir besar melanda Serang, Banten. Normalisasi diharapkan bisa mencegah banjir terulang.
Demi meningkatkan akses air minum aman bagi masyarakat Jakarta dan sekitarnya, Kementerian PUPR akan memulai konstruksi dua Sistem Penyediaan Air Minum (SPAM).
Bupati Serang Ratu Tatu Chasanah meninjau lokasi banjir di Kampung Kajeroan, Desa Rancasanggal, Kecamatan Cinangka. Dia juga memberikan bantuan sembako.