detikInet
Oppo R11 Resmi Melenggang Bawa Dua Kamera Belakang
Setelah sejumlah bocoran, Oppo akhirnya merilis ponsel R11. Perangkat penerus R9 ini mengusung dua kamera di belakang serta prosesor kencang.
Rabu, 07 Jun 2017 03:35 WIB







































