LRT sebagai salah satu moda transportasi modern membuat warga antusias menjajalnya.Tak terkecuali bagi para ibu-ibu, yang bahkan menjadikan LRT spot hangout.
"Jembatan penghubung misalnya LRT Halim dengan Stasiun Kereta Cepat, kemudian juga penghubung stasiun kereta api Manggarai dengan Trans Jakarta," tuturnya.