detikNews
Jokowi: Warga Kampung Pulo Bersedia Direlokasi, Tapi dengan Syarat
Untuk mengurangi banjir di Jakarta, Pemprov DKI melakukan relokasi warga di bantaran kali, salah satunya di Kampung Pulo. Jokowi mengaku warga di kampung tersebut bersedia di relokasi tapi mengajukan beberapa syarat.
Rabu, 05 Feb 2014 15:52 WIB







































