detikNews
Jembatan Sepanjang 30 Meter Ambrol, Tiga Pekerja Luka
Jembatan penghubung dua desa di Kecamatan Widodaren, Ngawi, ambrol. Tiga pekerja yang sedang mengecor di atas jembatan luka, terjatuh dari ketinggian 15 meter.
Kamis, 04 Jun 2015 17:14 WIB







































