Sebanyak empat Pejabat Utama (PJU) dan lima Kapolres di jajaran Polda Jatim resmi berganti. Upacara sertijab dipimpin langsung Kapolda Jatim Irjen Nico Afinta.
PT KAI Daop 1 Jakarta menertibkan bangunan liar di sekitar jalur KA antara Stasiun Angke hingga Stasiun Kampung Bandan. Dua titik tersebut berjarak 4,1 km.