detikNews
Pasien RSHS Panik Berhamburan Keluar Ruangan
Pasien, perawat serta dokter di RS Hasan Sadikin langsung berhamburan keluar saat gempa terjadi, pukul 14.55 WIB tadi. Bahkan saking paniknya, pasien yang baru diamputasi pun ditinggal sendirian dalam ruangan.
Rabu, 02 Sep 2009 18:31 WIB







































