detikFinance
Lebaran Tinggal Seminggu, 19 Perusahaan Belum Bayar THR
Posko Satgas Ketenagakerjaan Peduli Lebaran tahun 2012 atau posko pengaduan THR yang berada di kantor Kementerian Tenaga Kerja dan Transmigrasi telah menerima 19 kasus pengaduan.
Senin, 13 Agu 2012 17:04 WIB







































