detikNews
Menteri PKB Merasa Aman dari Reshuffle
Menteri dari Partai Kebangkitan Bangsa (PKB) merasa aman dari reshuffle kabinet. Menteri Pembangunan Desa Tertinggal (PDT), Helmy Faisal Zaini, optimistis dirinya tetap akan berada di posisinya setelah evaluasi kabinet tahunan.
Kamis, 23 Sep 2010 21:17 WIB







































