suratBuncit
Sofyan pun Daftar Jadi Member
Inilah tamu penting kami di awal tahun 2007: Menteri Komunikasi dan Informasi Sofyan Djalil. "Saya juga daftar dong," kata Sofyan begitu mendengar promosi tentang detikportal.
Jumat, 12 Jan 2007 12:40 WIB







































