detikNews
Ahok: Infrastruktur Nggak Usah Pusing, Contek Saja Singapura!
Plt Gubernur DKI Jakarta Basuki Tjahaja Purnama mempunyai satu prinsip soal pembangunan infrastruktur khususnya transportasi. Menurutnya pemerintah tak perlu terlalu pusing memikirkan solusi untuk masalah tersebut.
Kamis, 26 Jun 2014 13:27 WIB







































