Sepakbola
Arsenal yang Aneh
Kemenangan atas Chelsea membuktikan satu hal: Arsenal masih perkasa ketika berhadapan dengan tim Big Four lainnya. Namun, mengapa melawan tim yang relatif lebih kecil mereka justru kerap tersandung?
Senin, 01 Des 2008 09:59 WIB







































