6 daerah di Sumatra Selatan masuk kategori rawan kebakaran hutan dan lahan. Hal ini didasari hasil evaluasi dan riwayat kebakaran hutan di tahun sebelumnya.
Potensi kebakaran hutan dan lahan mengancam sejumlah titik di kawasan Taman Nasional Gunung Ciremai (TNGC). Pihak pengelola menyiapkan langkah antisipasi.
Pada tahun 2020 lalu angka karhutla di Sumsel menurun cukup signifikan. Jumlah titik panas yang menjadi pemicu karhutla pada 2020 terpantau hanya 4.536 titik.
Ketua Umum APGI, Cecilia Vita Landra, memprediksi wisata petualang tak serta-merta pulih setelah jalur pendakian gunung dibuka lagi. Butuh waktu dua tahun.