detikFood
Jelang Mid Autumn Festival, China Perketat Aturan Pemberian Mooncake
Tradisi pemberian mooncake kepada kolega dan keluarga dianggap sebagai lambang keberuntungan. Dengan maraknya kasus korupsi, kini di China diterapkan peraturan untuk membatasi pemberian mooncake.
Senin, 16 Sep 2013 06:49 WIB







































