detikOto
Mengintip Fitur Utama Skuter Yamaha NMAX
Yamaha menyiapkan skuter anyar untuk Indonesia, yakni NMAX yang bakal dirilis pada bulan Februari mendatang. Skutik seharga Rp 27,4 juta ini akan menggunakan mesin 155 cc Blue Core yang baru dikembangkan Yamaha.
Senin, 26 Jan 2015 10:56 WIB







































