Sejumlah barang pribadi milik mendiang Elvis Presley dengan nilai puluhan ribu dolar AS bakal dilelang di rumah lelang Kruse GWS Auctions, Amerika Serikat.
Legenda musik rock dan folk, David Crosby, meninggal dunia di usia 81 tahun. Ia disebut telah lama sakit, meski masih aktif di media sosial beberapa hari lalu.