detikNews
Santainya Foke Saat Menyantap Nasi Kuning di Jerman
Duta Besar Indonesia untuk Jerman, Fauzi Bowo hadir di booth Indonesia dalam Frankfurt Book Fair (FBF) di Frankfurt, Jerman. Setelah lengser dari kursi DKI 1 dan menjabat sebagai Dubes RI di Jerman, nama pria yang akrab disapa Foke ini sudah jarang muncul di media.
Kamis, 09 Okt 2014 05:53 WIB







































