detikNews
Warga Berharap Bopeng-bopeng Jalan MT Haryono-Pancoran Segera Diperbaiki
Sudah lama permukaan Jl MT Haryono jelang Pancoran bopeng-bopeng. Maklum, sedang ada proyek LRT di kawasan ini. Warga berharap jalanan bisa mulus.
Rabu, 20 Jan 2021 11:50 WIB