detikNews
Komisi III - Komisi XI Sepakat Rapat Gabungan Bahas Aliran Dana Century
Komisi III yang membidangi masalah hukum sepakat mengadakan rapat gabungan dengan Komisi XI untuk membahas pengusutan aliran dana bailout Bank Century Rp 6,7 triliun. Rapat akan digelar awal November mendatang.
Senin, 26 Okt 2009 18:52 WIB







































