Real Madrid mengusung misi comeback di markas Manchester City usai kalah di leg pertama. Madrid didukung rekor tandang apik di babak 16 besar Liga Champions.
Bek tengah Real Madrid Raphael Varane bersalah atas kekalahan dari Manchester City. Rodrygo percaya blunder Varane tidak akan merusak pencapaiannya di Madrid.
Marc Marquez mesti membayar mahal dengan menjalani operasi lengan kedua. Menurut ayah Jorge Lorenzo, Chicho, Marquez sudah membuat empat kesalahan di musim ini.