detikNews
Penyanyi Anggun Hadiri Pawai Tolak Eksekusi Mati Gembong Narkoba WN Prancis
Penyanyi Anggun menghadiri pawai penolakan rencana eksekusi mati terhadap WN Prancis, Serge Atlaoui di Paris. Anggun merupakan penyanyi asal Indonesia yang juga bermukim di Paris.
Minggu, 26 Apr 2015 15:36 WIB







































