Sama-sama berbasis mRNA, vaksin COVID-19 Moderna dan Pfizer diyakini ampuh melawan Corona, termasuk varian Delta. Lantas, siapa paling efektif atasi COVID-19?
Ragam peristiwa terjadi di Jabar hari ini. Mulai kabar Sekda Kota Cirebon positif Corona hingga masa pendaftaran Pilkada 2020 di sejumlah daerah Jabar.
Pemerintah melaporkan COVID-19 di Indonesia hari ini bertambah 2.227 kasus. Selama empat hari berturut kasus COVID-19 di Indonesia bertambah 2.000 kasus lebih.