Jelang pesta politik masyarakat Sumbar, Ketua DPD Partai Gerindra Sumatera Barat Andre Rosiade menyebutkan Gerindra telah menyiapkan 2 orang saksi di 12.548 TPS
PDIP Surabaya menyiapkan 'tim senyap' dari BSPN untuk melawan gugatan MA-Mujiaman di MK. Tim ini juga menjadi salah satu faktor pemenangan Eri Cahyadi-Armuji.