detikOto
Honda Mulai Kirim PCX ke Garasi Konsumen
Honda PCX model terbaru telah resmi diperkenalkan di ajang Jakarta Fair 2014 beberapa waktu lalu. Tak ingin konsumennya menunggu lama, PT Astra Honda Motor (AHM) pun mengakhiri masa penantian para pecinta All New Honda PCX.
Rabu, 17 Sep 2014 12:01 WIB







































