Basis pendukung Jokowi di 2019 disebut beralih ke Prabowo dan Gibran berdasarkan survei. Politikus senior PDIP menyinggung lembaga survei terafiliasi paslon.
Prabowo menyampaikan ada yang mengaku seolah Bung Karno milik satu partai. Pernyataan itu lantas menuai respons dari partai yang memiliki trah Bung Karno, PDIP.
Anggota DPR Irwan mengapresiasi Menteri ATR/BPN AHY yang berhasil menggebuk mafia tanah dan menyelamatkan 194 hektare tanah dengan potensi kerugian Rp 2,75 T.