detikNews
KPK: Harusnya Kemenag Jadi Contoh Kementerian Paling Bersih
"Kemenag seharusnya kementerian yang paling bersih dan harus menjadi contoh, bahkan menjadi contoh dari KPK," kata Wakil Ketua KPK Laode M Syarif.
Senin, 18 Mar 2019 18:05 WIB







































