Wali Kota Bogor, Bima Arya, ungkap Habib Rizieq dan keluarga menjalani tes swab lebih dulu sebelum jadwal yang disepakati RS UMMI dan Satgas Covid-19 setempat.
Novel Bamukmin sempat melancarkan protes kepada majelis hakim dan jaksa penuntut umum saat walk out dalam persidangan kasus tes swab Habib Rizieq Syihab (HRS).
Wali Kota Bogor Bima Aryamengatakan Habib Rizieqbersedia menjalani tes Covid-19. Rencananya, Swab test dilakukan usai berkonsultasi dengan dokter pribadi.
Habib Rizieq Syihab diminta untuk melakukan tes Corona setelah melakukan serangkaian kegiatan akbar yang menimbulkan kerumunan. Namun Rizieq belum merespons.
Habib Rizieq ditetapkan sebagai tersangka dalam kasus RS UMMI terkait tes swab. Status tersangka ini merupakan status ketiga yang disandang Habib Rizieq.