detikNews
Begini Rekayasa Lalin Saat Demo di Istana dan Kedubes Prancis
Polisi menyiapkan rekayasa lalu lintas saat demo buruh di dekat Istana, serta aksi bela nabi di Kedubes Prancis. Sejumlah jalan ditutup secara situasional.
Senin, 02 Nov 2020 11:20 WIB