Pemerintah membuka peluang investasi untuk seluruh pelaku industri guna bersama-sama membangun transportasi hijau yang mendukung daya saing ekonomi nasional.
Hal itu disampaikan olehnya saat sambutan pembuka (opening remarks) di acara yang berlangsung di Jakarta International Convention Center (JICC), hari ini.
Menurutnya, infrastruktur mampu menjadi salah satu kunci untuk mendorong pertumbuhan ekonomi. Apalagi RI punya target mencapai pertumbuhan ekonomi hingga 8%.