detikFinance
Boeing 737 Max 8 Dilarang Jadi Angkutan Lebaran 2019
Menteri Perhubungan Budi Karya melarang pesawat Boeing 737 Max 8 terbang. Pesawat tersebut tak boleh dioperasikan walau ada lonjakan pemudik di Lebaran 2019.
Minggu, 26 Mei 2019 20:08 WIB







































