Pedro Acosta menunjukkan kualitas yang bagus pada musim pertama di MotoGP. Jorge Lorenzo menyebut rider 20 tahun itu mempunyai kualitas tiga rider top.
Juara dunia lima kali Jorge Lorenzo mengatakan, kelemahan Marc Marquez jadi kelebihannya. Menurut dia, Marquez hampir mustahil tak juara dunia MotoGP 2025.
Marc Marquez menjadi yang tercepat dalam latihan bebas pertama (FP1) MotoGP Austria 2025. Catatan waktunya mengalahkan sesama rider Ducati, Francesco Bagnaia.
Tim balap Pertamina Enduro VR46 Racing Team pamer livery khusus di MotoGP Mandalika 2024. Motor tim balap Valentino Rossi itu kini berwarna merah putih.