Pemprov Jakarta telah mengeluarkan kebijakan UMP 2025 menjadi Rp 5,3 juta. Ketua Komisi B DPRD DKI Nova Palo meminta Pemprov pikirkan insentif untuk pengusaha.
Pramono memastikan pemotongan dana bagi hasil (DBH) tak berdampak pada gaji ASN. Namun, Pramono mengatakan rekrutmen PJLP tahun depan berpeluang dikurangi.
Dinas Perhubungan DKI Jakarta melaporkan 1,1 juta kendaraan masuk dan keluar Jakarta hari ini. Rincian lalu lintas di 18 titik dan 4 tol utama disajikan.