detikNews
Polisi: Ahmad Dhani Cs Ditahan atau Tidak Tunggu Pemeriksaan 1x24 Jam
10 Orang yang diduga makar masih diperiksa di Mako Brimob, Depok, Jawa Barat. Polisi menunggu pemeriksaan 1 x 24 jam untuk memutuskan menahan mereka atau tidak.
Jumat, 02 Des 2016 16:09 WIB







































