detikFinance
Anton Apriyantono, pak Menteri Pelanggan Kaki Lima
Di tengah hembusan angin dan suara deburan ombak di tepi pantai Copacabana, Brazil, seseorang berwajah Indonesia menyembul di kumpulan pedagang kaki lima. Dia bukan orang biasa, dia seorang menteri.
Jumat, 21 Nov 2008 16:36 WIB







































