Atalia Praratya berterima kasih kepada semua pihak yang mendoakan Eril agar cepat ditemukan. Ia berharap doa itu jadi kebaikan bagi Eril dan yang mendoakan.
Gubernur Jabar Ridwan Kamil kembali beraktivitas setelah dinas ke luar negeri dan cuti untuk mencari anak sulungnya, Eril, yang hilang di Sungai Aare, Swiss.