Osteoporosis biasanya memang menyerang orang dengan usia lanjut. Tetapi jangan salah, penyakit akibat berkurangnya massa tulang ini juga bisa menyerang orang muda karena faktor gaya hidup.
Memiliki tubuh ramping tentunya menjadi impian dari semua perempuan. Karena itulah banyak perempuan yang berusaha melangsingkan tubuh bahkan dengan cara instan yaitu minum obat pelangsing. Padahal minum obat pelangsing yang salah bisa bikin perempuan menopause di usia muda.
Tubuh sebenarnya mampu mengeluarkan racun dan membangun sistem detoksifikasi sendiri seperti pada hati, ginjal, paru-paru dan kulit. Tapi melakukan diet detoks juga ada manfaatnya setidaknya pada 5 bagian tubuh ini.
Mi instan merupakan salah satu produk pangan yang aman dan bis amemenuhi kebutuhan nutrisi. Jika diolah dengan benar, semangkuk mi instan dapat memenuhi kebutuhan nutrisi yang cukup. Apa saja yang bisa dilakukan agar mi instan jadi lezat dan sehat.
Sering marah, uring-uringan atau kurang semangat akhir-akhir ini? Bisa jadi Anda sedang dilanda stress tanpa Anda sadari. Agar suasana hati tetap baik dan semangat kerja terjaga, ternyata cara mengatasinya sederhana. Makan saja kacang walnut! Coba simak manfaat kacang keriting ini!
Sebagian besar perempuan tidak mendapatkan asupan nutrisi yang cukup dari makanan, sehingga memerlukan tambahan vitamin. Karena itu ketahui vitamin dan mineral yang penting untuk perempuan.
Makanan berserat sangat dianjurkan untuk menjaga tubuh tetap ramping, sehat dan mengurangi risiko berbagai penyakit. Tapi konsumsi serat berlebihan ternyata juga berbahaya bagi tubuh. Ini dia 5 akibat kebanyakan makan serat.
Sakit perut banyak dialami orang justru setelah habis makan. Ada yang ringan karena kebanyakan makan tapi ada juga yang berbuntut serius. Yuk kenali macam-macam sakit perut setelah makan!
Dok, anak saya usianya 2 bulan dan sudah 1 bulan ini hampir tiap hari muntah-muntah terus. Saya sudah periksa ke dokter spesialis anak 2 kali, dan dokter mengatakan tidak apa-apa. Apa penyebab anak saya muntah-muntah terus dok