Menparekraf Sandiaga Uno menyebut pagelaran PON XX Papua membuat produk ekonomi kreatif asli Papua laris manis. Noken habis terjual, ulat sagu bahkan jadi hits.
Menparekraf Sandiaga Uno meninjau langsung vaksinasi kepada pelaku pariwisata dan ekonomi kreatif dan masyarakat umum di negeri Hitu Lama, Maluku Tengah.
Dari sembilan nomine, termasuk Indonesia, Vietnam memenangi Asia's Leading Destination di World Travel Awards 2021. Menparekraf Sandiaga Uno tidak risau.
Festival Meti Kei di Maluku Tenggara diselenggarakan untuk menyuguhkan keindahan Kepulauan KEI. Sandiaga Uno harap KEI menjadi destinasi ramah lingkungan.