detikHealth
Dada Nyeri dan Seperti Orang Kehabisan Oksigen Saat Bermain Bola
Dok, waktu saya bermain bola sangat terasa nyeri pada dada saya saat berolahraga. Kira-kira 5 sampai 10 menit dada saya seperti orang yang kehabisan oksigen. Mohon bantuannya.
Senin, 06 Mei 2013 11:48 WIB







































