detikNews
Tabrak 14 Warga Israel di Yerusalem, Pemuda Palestina Ditembak Mati
Seorang pemuda Palestina menabrakkan mobilnya ke arah warga Israel di Yerusalem hingga melukai 14 orang. Akibatnya, pemuda ini ditembak mati tentara Israel.
Selasa, 15 Des 2015 16:46 WIB







































