detikNews
Napi dan Tahanan Rutan Trenggalek Ikut Cerdas Cermat Agama Islam
Kegiatan unik digelar Rutan Kelas IIB Treggalek. Puluhan napi dan tahanan dari berbagai kasus pelanggaran hukum mengikuti lomba cerdas-cermat agama Islam.
Selasa, 25 Apr 2017 18:10 WIB







































