detikNews
Wamendikbud ke Kaltim, Cek Kisruh Distribusi Soal Hingga Pengunduran UN
Usai memantau UN di Makassar, Sulawesi Selatan, Wamendikbud Musliar Karsim menuju Kalimantan Timur. Dia akan mengecek informasi kisruh distribusi soal hingga pengunduran jadwal UN sebagai bahan evaluasi dan kebijakan ke depan.
Kamis, 18 Apr 2013 16:15 WIB







































