detikNews
SBY Perintahkan Berantas Mafia Pajak
Presiden SBY mengingatkan agar proses hukum kasus mafia pajak harus berhasil menguak jaringan oknum aparat yang terlibat. Sehingga pemerintahan mendatang mewarisi keadaan yang lebih baik dibanding saat ini.
Senin, 05 Apr 2010 15:14 WIB







































