Sukses membintangi serial televisi bertajuk ‘Man From The Stars’, Kim Soo Hyun berhasil menjadi selebriti Korea Selatan yang banyak dicari untuk menjadi bintang iklan produk yang akan dipasarkan di Tiongkok.
Pelaku bisnis menyambut baik pembangunan mega proyek Mass Rapid Trans (MRT) di Surabaya. Pembangunan angkutan massal cepat ini dianggap bisa membuat denyut perekonomian di Kota Pahlawan semakin berkembang.
Ke manapun kita melangkah, kapanpun bergerak, rasanya kini takkan bisa lepas dari internet. Ini bukan cerita soal kemewahan, ini bercerita soal kondisi ubiquitous (ada di mana-mana dalam satu waktu).
Proyek monorel Jakarta sampai saat ini belum berjalan lancar. Pemprov DKI Jakarta menilai, proyek yang sebenarnya pernah mangkrak 10 tahun ini tidak layak.
Calon penumpang kereta api mengeluhkan sistim pembelian tiket yang telah dibuka secara online. Sebab berulang kali mencoba mengakses, web untuk pemesanan tiket tidak dapat dibuka.
FZ alias Ina (38) tengah menjalani pemeriksaan di Imigrasi Malaysia. Perempuan asal Bojonggede ini harus mempertanggungjawabkan perbuatannya mempekerjakan anak di bawah umur sebagai PSK di Malaysia.
“(Iklan) Win-HT (di bus) tidak bayar pajak. Jadi reklame Win-HT Hanura di seluruh bus DKI tidak bayar pajak,” tegas Ahok di Balai Kota, Jakarta Pusat, Kamis (24/4/2014).