Rollingstone
Fu2ristic, Kolaborasi Baru Wizzow dan Della MC Luncurkan Album Debut
Dua anggota dari grup hip-hop Batik Tribe, Wizzow dan Della MC dikabarkan membuat sebuah projek baru dan segera merilis album perdana. Dalam projek ini, DJ TZ (Deddy Pangandjaja) turut bergabung dengan berperan sebagai DJ dan pemain pad drum sequencer ketika live. Ia juga bertugas untuk memberi masukan dalam album baru duo elektro hip-hop ini.
Selasa, 19 Agu 2014 22:41 WIB







































