Tiga awak kapal patroli Bea Cukai Kantor Wilayah (Kanwil) Sumatera Utara (Sumut) akhirnya ditemukan. Tiga orang Bea Cukai ini ditemukan dalam kondisi tak bernyawa.
Empat jenazah korban terbakarnya kapal patroli Bea Cukai Kantor Wilayah (Kanwil) Sumatera Utara (Sumut) diserahkan kepada pihak keluarga. Penyerahan dilakukan secara resmi di Kantor Bea Cukai Bandara Polonia Medan.
Jenazah TKI, Rahmadi (27) asal Desa/Kecamatan Kendit Situbondo, yang ditemukan tewas tanpa kepala di Malaysia, tiba di rumah duka sekitar pukul 01.00 WIB, Sabtu dini hari.
Empat jenazah korban kebakaran Kapal Patroli Bea dan Cukai dibawa ke ruang mayat RSU Pirngadi, Medan, Sabtu (16/7/2011) dinihari. Isak tangis keluarga menyambut mereka.
Produsen mobil Subaru kembali melebarkan sayap di Indonesia. Setelah membuka showroom di Surabaya, Subaru mulai menancapkan kuku mereka di Pulau Dewata, Bali.
Sebanyak 6 Anggota Badan Intelijen Negara (BIN) dinyatakan hilang di perairan Manokwari, Provinsi Papua Barat. Kapal nelayan yang membawa mereka mengalami kecelakaan laut.
Sebuah pesawat tempur Jepang mengalami kecelakaan saat melakukan terbang latih di atas Laut China Timur. Jet tempur tersebut jatuh ke lautan. Sang pilot belum ditemukan.