AS membutuhkan waktu 13 tahun untuk bisa menemukan keberadaan Osama bin Laden. Diketahui informasi keberadaan Osama di Pakistan awalnya didapatkan intelijen AS dari hasil interogasi terhadap seorang tahanan CIA bernama Hassan Ghul.
Ini cerita lain mengapa pimpinan Al Qaeda Osama bin Laden hengkang dari Arab Saudi, kampung halamannya. Semuanya berawal dari kegeramannya kepada pemimpin Irak saat itu, Saddam Hussein.
Pemerintah Mesir berjanji menindak perusuh dengan tangan besi setelah bentrok antar iman di Kairo menyebabkan 12 orang tewas dan hampir 200 lainnya luka.
Hingga kini kematian pemimpin Al Qaeda Osama Bin Laden masih menyulut kontroversi. Kontroversi itu antara lain benarkah Osama sudah tewas, apakah ia melakukan perlawanan serta soal penguburan jenazahnya.