Polda Sumut menangkap Lukman Dolok Saribu yang diduga menghina Nabi Muhammad dan meminta Israel menghabisi WNI di Palestina. Ia kini ditetapkan tersangka.
Aksi spektakuler Nassar menggoyang ajang detikJatim Awards 2023. Performa Nassar duet bersama empat kepala daerah membuat seluruh hadirin larut dalam suasana.
Polisi menangkap 1.058 pelaku narkoba yang 795 di antaranya merupakan bandar dan pengedar di Sumut. Dari operasi tersebut, diamankan juga 75 kilogram sabu-sabu.
Komisi Informasi Provinsi DKI Jakarta menggelar seminar Keterbukaan Informasi Publik di Fakultas Ilmu Sosial dan Ilmu Politik Universitas Indonesia (FISIP UI).